Sekilas Tentang Liptec

Lintas Indo Perkasa Tehnic atau yang lebih dikenal banyak orang dengan singkatan (LIPTEC) adalah perusahaan jasa perawatan/perbaikan dan penjualan sparepart yang baru berdiri dengan akta notaris pada Desember 2013 dan mulai berkembang sebagai perusahaan kontraktor yang bergerak di bidang Mekanikal dan Elektrikal dan terfokus pada bidang transportasi vertikal-horizontal dengan visi dan misi serta jangkauan layanan yang bersifat global untuk tujuan kepuasan pelanggan kami. Didukung oleh tenaga-tenaga ahli dibidangnya (Elevator dan Escalator) menjadikan Liptec sebagai solusi alternatif terbaik dalam memilih perusahaan kontraktor untuk dijadikan rekan bisnis.

Selain jasa perawatan/perbaikan liptec juga menyediakan jasa konsultan, re-instalasi dan penjualan sparepart serta pengadaan unit Elevator, Escalator, Travelator, Chaint Hoist, Dumbwaiter serta Moderenisasi (MOD) unit.

Mulai tahun 2016 Liptec di berikan ke percayaan oleh perusahaan besar di bidang transportasi Vertical Horizontal untuk  memiliki Lisensi sebagai pemegang merk EPSS Elevator and Escalator untuk pangsa pasar di Indonesia (distributor tunggal). EPSS Elevator and Escalator merupakan  perusahaan  Sino-Amerika Joint Venture Yida Express Lift Co.Ltd. yaitu produsen lift profesional yang memiliki kapasitas penuh pada penelitian, desain, manufaktur, penjualan, instalasi dan pemeliharaan lift. Yida Express Lift Co.Ltd salah satu perusahaan di China, yang mencapai lisensi manufaktur A-class lift pada periode sebelumnya. “Provide perfect elevator safety and service”  bukan hanya slogan. Sebaliknya, ini diterapkan dalam setiap langkah produksi seperti seperti pemilihan bahan lift , desain, manufaktur, inspeksi, pemeliharaan. Menyediakan produk yang kompatibel dengan standar internasional dan layanan yang sangat baik.

Lihat & Download Company Profile LIPTEC

Visi

Untuk menjadi perusahaan Contractor  Mechanical Electrical  yang terbaik di Indonesia dalam Transportasi Vertical Horizontal  yang  profesional dengan mengutamakan kepuasan pelanggan kami.

Misi

Menyajikan layanan yang propesional saling menguntungkan serta didukung oleh tenaga-tenaga  ahli yang mumpuni di bidang nya, efisien, inovatif, kreatif, bervisi global untuk mencapai kerja sama yang saling memuaskan sehingga terwujudnya kesejahteraan karyawan.

Legalitas

KEMENKUMHAM PENDIRIAN :AHU-03999.AH.01.01.Tahun 2014
AKTA NOTARIS PENDIRIAN :01, tanggal 30 Desember 2013
SKDP :4/27.1BU/31.75.10.1005/-071.562/E/2018
SIUP :98/24.1PM.7/31.75/-1.824.27/E/2018
API :090619772-P
NIK :05.072443
SPPL :09/K.17131.75.10/-1.774.15/2019
KEMENKUMHAM PERUBAHAN :AHU-0007706.AH.01.11.Tahun 2018
AKTA NOTARIS PERUBAHAN :12, tanggal 19 Januari 2018
TDP :09.04.1.68.38420
SPPKP :S-18PKP/WPJ.20/KP.0803/2018
NPWP :66.235.921.5-009.000
SKT :S-754KT/WPJ.20/KP.0803/2018
SBU Mekanikal & Elektrikal :0-3172-08-007-1-09-9066736
KTA Asosiasi :1612/01/M/2019

Akta Notaris Pendirian

Kemenkumham Pendirian

SKDP

SIUP

TDP

SPPKP

Akta Notaris Perubahan

Kemenkumham Perubahan

NIK

API-U

KTA Asosiasi

SBU

Home | Tentang Kami | Referensi | Lisensi Distributor | Kontak

Copyright © 2017